Sabtu, 05 April 2025
Beranda / /

  • BRIN Sebut Bahasa Aceh Terancam Punah, Dosen USK Bereaksi
    Data | 1 bulan lalu
    BRIN Sebut Bahasa Aceh Terancam Punah, Dosen USK Bereaksi

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Peneliti Bahasa, Sosial, dan Humaniora Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Iskandar Syahputera, mengungkapkan bahasa Aceh saat ini berada dalam status definitely endangered atau terancam punah secara definitif berdasarkan skala UNESCO. “Dari skala 0-5 tingkat keterancaman bahasa, vitalitas bahasa Aceh berada di level 3. Artinya, bahasa ini masih digunakan oleh sebagian komunitas, tetapi mulai tergerus di ranah publik,” kata Iskandar dalam keterangannya di Banda Aceh, Rabu (19/6).

  • Peneliti BRIN Andi Pangerang Ditangkap Bareskrim
    Nasional | 1 tahun lalu
    Peneliti BRIN Andi Pangerang Ditangkap Bareskrim

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dittipidsiber Bareskrim Polri menangkap peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Andi Pangerang Hasanuddin terkait komentar 'halalkan darah Muhammadiyah'. Andi ditangkap di wilayah Jombang, Jawa Timur.


  • PWNU Jatim Apresiasi Polri Penangkapan Peneliti BRIN Andi Pangerang
    Polkum | 1 tahun lalu
    PWNU Jatim Apresiasi Polri Penangkapan Peneliti BRIN Andi Pangerang

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur mengapresiasi Polri yang telah menangkap peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Andi Pangerang Hasanuddin. 

    Andi ditangkap terkait komentar 'halalkan darah Muhammadiyah' di daerah Jombang, Jawa Timur. Hal itu disampaikan oleh Wakil Ketua PWNU Jatim, KH Abdussalam Shohib melalui keterangan tertulis, Ahad (30/4/2023). 

  • Nasir Djamil Desak Polri Usut Tuntas Kasus Peneliti BRIN Ancam Muhammadiyah
    Polkum | 1 tahun lalu
    Nasir Djamil Desak Polri Usut Tuntas Kasus Peneliti BRIN Ancam Muhammadiyah

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Anggota Komisi III DPR, Nasir Djamil, meminta Polri tetap mengusut kasus peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Andi Pangerang Hasanuddin, yang mengancam Muhammadiyah dengan pernyataan 'halalkan darah semua Muhammadiyah'. Nasir Djamil berharap pihak kepolisian tetap cepat dan objektif mengusut kasus tersebut.


  • Viral Status Peneliti BRIN Halalkan Darah dan Anggap Muhammadiyah Musuh
    Berita | 1 tahun lalu
    Viral Status Peneliti BRIN Halalkan Darah dan Anggap Muhammadiyah Musuh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Jagat lini masa Twitter dihebohkan dengan status mengerikan peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Status itu ingin membunuh semua warga Muhammadiyah karena merayakan Lebaran pada Jumat (21/4/2023). Hal itu berbeda dengan pemerintah yang menetapkan Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah pada Sabtu (21/4/2023).

  • Respon Peneliti BRIN Sarankan MK Konsisten Soal SPT Sesuai Putusan JR Tahun 2009
    Nasional | 2 tahun lalu
    Respon Peneliti BRIN Sarankan MK Konsisten Soal SPT Sesuai Putusan JR Tahun 2009

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Peneliti Pusat Riset Politik Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Aisah Putri Budiatri meminta Mahkamah Konstitusi (MK) konsisten atas putusan judicial review pada 2009 di mana sistem pemilu di Indonesia menggunakan sistem proporsional terbuka.

    "MK sendiri saya pikir seharusnya konsisten pada keputusannya sendiri yang menetapkan 'judicial review' pada 2009 dan gugatan-gugatan setelahnya bahwa sistem proporsional terbuka sesuai dengan konstitusi," katanya dalam keterangan tertulis Rabu 4 Januari 2023.